Ukiran Lorong Masjid Ibnu Thulun 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Masjid Ibnu Thulun, merupakan salah satu tempat yang sering dijadikan tujuan wisata para turis, baik dalam negeri maupun luar negeri. Masjid ini memiliki kesenian dan keindahan yang tinggi. Salah satunya adalah ukiran-ukiran yang ada di lorong-lorong Masjid Ibnu Thulun.

  • Nilai foto: 46
  • Dilihat: 404
  • Waktu upload: Selasa, 16 Apr 2013
  • Lokasi: Masjid Ibnu Thulun, Egypt
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/320
  • ISO: 400
  • Kamera: Nikon d60 *
  • Lensa: 55mm-200mm Nikor 55-200mm *
  • Filter: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Hongky Listiyadhi (28117)

11 tahun yang lalu

sudut pandang ditangkap dengan baik menarik

 I Ketut Budi Utama (25989)

11 tahun yang lalu

nicely captured..nice works..salam...

Ricky Hilmi S (629)

11 tahun yang lalu

Suka banget komposisinya.. Sayang lokasinya jauh._. keren banget ! Salam Ricky :D

 Hendra Yudhiarto M. (54290)

11 tahun yang lalu

menarik interiornya...nice shoot

 Mulyatna (206745)

11 tahun yang lalu

ukiran yang sangat indah nan artistik

erlin setiyarso (1696)

11 tahun yang lalu

tone kayu-nya terasa alami...ukirannya juga tercapture dg baik... sip om...

ridho yulianto (2427)

11 tahun yang lalu

nice shot . komoposisi nya ajib . mantappp luar biasa cetar membahanaaa badaiiiiii halilintarrrrrrrr

M.Januar Eka Putera (19089)

11 tahun yang lalu

nice capture.....bagus.

Endar Asman Abdillah (1277)

11 tahun yang lalu

detilnya dapet, tone nya dramatis. nice shoot