Menikmati senja dari balik Jendela Kamar  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

merekam keindahan senja dari balik jendela kamar, semoga masih bisa dinikmati :) salam, Thanks FNX sudah dipilih jadi FPE... ouw iya sebenarnya foto ini portrait cuman saya tambahkan background hitam di PS untuk memasukan watermark :) maaf kalau mengganggu...

  • Nilai foto: 18
  • Dilihat: 807
  • Waktu upload: Minggu, 03 Mar 2013
  • Lokasi: Kamar, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: 4.5
  • Speed: 1/13
  • ISO: 400
  • Kamera: Canon 5D MARK II *
  • Lensa: 50 mm f1.4 USM *
  • Filter: CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Randy Ang Hartono (60)

11 tahun yang lalu

konsep yang menarik,banyak ruang gelapnya....salam

 Ahmad Alfian Sahabudin (28097)

11 tahun yang lalu

keren idenya, jeli, salam

 Yoga Satria Permana (11315)

11 tahun yang lalu

nice shot, ide dan konsep menarik :)

 Ade Noverzan (257103)

11 tahun yang lalu

idenya menarik, bidang gelapnya terlalu luas...salam