*** M T C ***
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Achmad Firdaus (48415)
MTC itu satu area dengan Saloma, kalau malam ditempat ini suasananya sangat romantis. Pencahayaan yg tertata. Jepret, semoga bis adinikmati.......
- Nilai foto: 86
- Dilihat: 533
- Waktu upload: Rabu, 17 Okt 2012
- Lokasi: Saloma, Malaysia
Shooting Data
- Aperture: f/6.3
- Speed: 1/10/100
- ISO: 3200
- Kamera: Nikon *
- Lensa: Nikon AF-S 18-55 mm VR *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Eko Setyo Sadewo (21522)
12 tahun yang lalu
komposisi gedungnya bagus. BW memperkuat karakter pesan foto ini.

Agus Gunawan, junior (263835)
12 tahun yang lalu
BW yang maniss sekali, liting dan komposisi mantabb, mas....... salam hangat.....