+ Mengawal Terbenamnya Sang Surya + 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sejumlah wisatawan berkumpul di sebuah kapal untuk menikmati dan mengawal terbenamnya sang surya. Momen matahari terbenam memang selalu asik untuk dinikmati. -Mohon kritik dan sarannya-

  • Nilai foto: 50
  • Dilihat: 417
  • Waktu upload: Rabu, 01 Aug 2012
  • Lokasi: Karimunjawa, Jawa Tengah, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/1/125
  • ISO: 200
  • Kamera: Canon EOS 40D *
  • Lensa: Canon EF-S 55-250mm F/4-5.6 IS *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Bun Djung (13341)

12 tahun yang lalu

kok ada panahnya diatas penumpang dan kurang berdimensi fotonya,warna juga kurang alami imho

Arief Rachmat (197)

12 tahun yang lalu

Komposisi jempol, momen senjanya pas

 Ade Noverzan (257103)

12 tahun yang lalu

siluet dan sunsetnya mantabs

 Syafruddin (24774)

12 tahun yang lalu

indah siluetnx moment n timingnx pass...salut vote n fav !!

Wahid Abrori (1708)

12 tahun yang lalu

tonal dan siluet-nya keren, suka obyek di bg yg mirip panah cursor dan gestur obyek di sektor kanan, sik-asik.

 Joni Kharis (24581)

12 tahun yang lalu

nice shoot, penasara juga nih tanda panah nya untuk apa y , hehehe , salam

Bahtiar Alfikri (2438)

12 tahun yang lalu

mantab kawan..tapi ada sedikit panah di atas penumpang, apakah ini tambahan atau alami..??

 Yusak Yuli Nugroho (64496)

12 tahun yang lalu

nice moment... nice siluet, tanda panah itu apa ya..???

Wulan Dewi P. (3065)

12 tahun yang lalu

wow nice siluet.

 Ellys Utami Purwandari (4237)

12 tahun yang lalu

Siluet yang menawan.... Keren viewnya. Tapi koq ada tanda panah ditengah2 itu buat apa ya? :)

 Kurnia Budi Setiyawan (4546)

12 tahun yang lalu

Mataharinya sempurna..bulet telor ceplok..keren...salam

moch anshori (2696)

12 tahun yang lalu

stunning!!!