Pesona Busana Jawa 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Busana adat Jawa biasa disebut dengan busana kejawen mempunyai perlambang tertentu bagi orang Jawa. Busana Jawa penuh dengan piwulang sinandhi (ajaran tersamar) kaya akan ajaran Jawa. Dalam busana Jawa ini tersembunyi ajaran untuk melakukan segala sesuatu di dunia ini secara harmoni yang berkaitan dengan aktivitas sehari-hari, baik dalam hubungannya dengan sesama manusia, diri sendiri maupun Tuhan Yang Maha Kuasa Pencipta segalanya.

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 729
  • Waktu upload: Sabtu, 16 Jun 2012
  • Lokasi: Bogor, Bogor, Indonesia
Kategori
ManusiaModel
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/1/50
  • ISO: 800
  • Kamera: canon 450d *
  • Lensa: Tamron SP AF 17-50mm f/2.8 XR Di II LD IF *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 R.Andryarto (55668)

12 tahun yang lalu

cakep. nice shot.

Jeffriansyah D.S.A. (421)

12 tahun yang lalu

menarik..dgn bg yg putih..

HY Hermanus (2269)

12 tahun yang lalu

unik