sunset
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Alex Saputra (213)
Kategori
LandscapeShooting Data
- Aperture: 22
- Speed: 1/20
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D90 *
- Lensa: Nikon 18-105mm f/3.5-5.6G ED VR AFS DX *
- Filter: gnd
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Arya Teja P., SE (2552)
13 tahun yang lalu
setuju sm om albert januar mas alex...SSnya pas,pemasangan GNDnya terlalu ke bawah....maaf kalo salah...salam:)

Albert Januar Purnama (52668)
13 tahun yang lalu
SSnya cakep. sayang horizonnya miring dan pemasangan GND sepertinya terlalu ke bawah. semoga berkenan

Aziz Bachtiar Cendekiawan (17)
13 tahun yang lalu
KEereen bgt ni bisa merah dan biru, caranya gimana mas>

Nasfuddin (8776)
13 tahun yang lalu
Bro ... angle nya keren, hanya hori nya kelihatan ngak level , juga terlalu keras terasa tone nya ... bisa di lembutkan lagi tone nya agar lebih makyus ... salam