Le Conquérant
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Rizky Dwi Nanto (11164)
Realised that death was imminent...
The wise king ordered all his treasures to be distributed among the churches and the poor by the sea...
- Nilai foto: 150
- Dilihat: 467
- Waktu upload: Rabu, 18 Jan 2012
- Lokasi: Sanur,, Purbalingga, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/5.6
- Speed: 1/200
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D3000 *
- Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6G AF-S VR *
- Filter: 0
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Dwi Dono Saputro (83814)
13 tahun yang lalu
konsep dan olahannya selalu MENGAGUMKAN...........salim sungkem selalu...

O. Andry P. Widjaja (13411)
13 tahun yang lalu
Wow....keren sekali oldignya pak, mantab sekali ide dan konsepnya pak.

Muh.Idrus Arsyad (10102)
13 tahun yang lalu
konsepnya selalu imjinatif....keren bro olahannya..nice pict..;)

Eko Hendrawan (23679)
13 tahun yang lalu
haduh haduh dahsyat nian olahnnya. konsep, tonal memukau. ciri khas mas Rizky. salam

Adam Bishawa (116174)
13 tahun yang lalu
wow....sebuah foto oldig yg sangat apik......semoga fpe bang rizky......vote for it.....salam :))

O. Jukardi Kurniawan (19530)
13 tahun yang lalu
nice momment, tone selalu berani, mantap, nice oldig, salam

Heru Sulistyono (24917)
13 tahun yang lalu
waw waw waw, memang sulit utk membuat air pada bagian belakang kapal terlihat seperti natural. (prefer kalo shadownya dihilangkan) masking air pada bagian depan bawah ?

Juang P. Panjaitan (13870)
13 tahun yang lalu
dramatis sekali :-) prefer di sisi buritan ada serat/urat kayu nya :-) salam...

Agus Gunawan, junior (263835)
13 tahun yang lalu
wouww, kerennnnn, konsep sangat matang, eksekusi nya matang dan mantabb sekali, mas........ selalu suka harmonisasi tonal dan kontras nya................. salam hangat selalu......

Lingga Nesken (11468)
13 tahun yang lalu
keren.. bagus.. but.. bener kurang telaten dan logikanya masih loncat2.. BG ada radial blur (seperti ROL) orang awam pasti berpikir itu ROL.. drmn sumber cahayanya dikeadaan yang gelap dan badai?? trus ombaknya.. ^_^ tapi cukup keren buat gw yang ngga ngerti oldig..

Final Toto (47235)
13 tahun yang lalu
dari detailnya cukup terlihat pengerjaannya buru2 atau kurang telaten.. sebenarnya potensial bagus kalau logika2 fotografi bisa dicapai di olah digital ini..

Endy W. Prabowo (7929)
13 tahun yang lalu
oldignya keren..eksekusi jg mantab..salam..mari mampir2 jika berkenan :-)

Aprilia Dwiana (1033)
13 tahun yang lalu
setuju sama mba mieke, aga janggal sih....tapi konsepnya keren dan oldignya juga mantab....

Setyabudi Goenharto (20662)
13 tahun yang lalu
Awesome......dahsyat konsepnya.......kompo dan tonalnya mantappp.....Odlignya TOP