Rockworld
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Rahmat Ridho (7589)
Date Time Original: 2011:06:03 16:45:29
nISO Speed Ratings: 400
n
npulau tanpa nama di perairan belitung barat.. (another angle)
- Nilai foto: 127
- Dilihat: 297
- Waktu upload: Kamis, 15 Des 2011
- Lokasi: pulau tanpa nama, belitung, Kepulauan Bangka Belitung, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/9.5
- Speed: 30
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 7D *
- Lensa: Canon EF-S 10-22mm/3.5-4.5 USM *
- Filter: ND 32 + CPL
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Wesley Yeremia (4148)
13 tahun yang lalu
Wooooww.. speechless. nice view..! Bluey..! Tajam sekali dari ujung ke ujung.. Nice shot.. Salam.. :)

Stephen Christoferus (3522)
13 tahun yang lalu
sunggu indah ciptaan tuhan dan indah juga ini yang jepretnya ^^ , keren abis , fotonya bisa dinikmati buanget , pgn kesana cmn jauh ^^ , congrats bro

Andri Ariawan (17675)
13 tahun yang lalu
TOPBGT...object yg biasa jadi luarbiasa...penggunaan ss yg tepat,tonal yg ok,ketajaman gambar yg ok...good

Nizal Syahromi Wulidana (1765)
13 tahun yang lalu
superb... tonal birunya keren dipadu dg slow shutter...

Lilik Neptune Suryanto (1917)
13 tahun yang lalu
ckckckck............no coment....! just perfect.....!!!