sang penjaga tradisi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

ISO Speed Ratings: 100
rn
rnSetiap acara grebeg di Jogja, ada tradisi membeli endog abang alias telur merah. Telur ini adalah telur rebus biasa yang kulitnya diberi warna merah. Telur ini kemudian ditusuk dengan menggunakan tusuk sate yang kemudian dihias.
rn
rnKonon maknanya adalah bahwa telur adalah cikal bakal kehidupan. Sedangkan warna merah artinya keberuntungan, rejeki, berkah, dan keberanian.
rn
rnJadi diharapkan dengan memakan telur ini, kita bisa kembali lahir menjadi seseorang yang berjiwa bersih, pemberani, dan penuh keberkahan. Sedangkan tusuk sate melambangkan bahwa kita semua memiliki poros kehidupan, yaitu Tuhan Yang Maha Esa.

Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/500
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 60D *
  • Lensa: Canon EF 70-200mm F/4L USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Dwi Ganjar S. (279)

12 tahun yang lalu

wahhhh, saya hrs segera berguru sma pean bosss,... benerbener keren

Agusta Grahadi (2924)

12 tahun yang lalu

nice kompo.like this

 Ahmad Rizal (13092)

12 tahun yang lalu

nice portraiture... ditambah narasi jadi lebih kuat... love this