Engkau Termasuk Yang Aku Cari 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 6/11/2011 2:36 AM
rn
rnKetika lagi asik2 jepret di tugu bareng teman2..ternyata ada seorang bapak2 melintas di seputaran tugu dan mengambil botol kosong sisa minuman...dan tanpa merubah kecepatan dan F al hasil jadi begini...salam

Shooting Data
  • Aperture: f/1.8
  • Speed: 1/40
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1100D *
  • Lensa: Canon EF 50mm f/1.8 II *
  • Filter: tidak ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Lutfi Hanafi (5724)

13 tahun yang lalu

semangat jepret

Muzafi Padilah (539)

13 tahun yang lalu

ide y dapet om, kommpo y oke bgt, salam

 Dwi Suhardi (69809)

13 tahun yang lalu

momentnya apik.... suka

Suman Yus Mei (1596)

13 tahun yang lalu

komposisi warnanya uwd dapt,,tapi sayang bgt pengambilan moment nya gak pas tu,,, lanjutkan kawan,,

Aries Budi Susilo (1843)

13 tahun yang lalu

Kalo shootingnya dari depan, fotonya bisa lebih bicara lagi mas.. :)

Hidayat Ilfriansyah (1339)

13 tahun yang lalu

cakeppp mas..suka saya ama warna-warna nya......