Red in Green 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Ray Sugianto (193)

Favorit saya sushi, warnanya menarik menurut saya dan difoto setelah piring diputar2 dan cari pencahayaan yang cukup
n
nDate Time Original: 2009:12:19 17:19:25
nISO Speed Ratings: 400

  • Nilai foto: 28
  • Dilihat: 110
  • Waktu upload: Senin, 20 Jun 2011
  • Lokasi: Jakarta Barat, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
MakroStill Life
Shooting Data
  • Aperture: f/4.8
  • Speed: 1/8
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D40x *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S G II ED *
  • Filter: Makro +8D
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Dandy Prakoso (3122)

13 tahun yang lalu

coba angle nya di eksplore lg om, lightingnya juga, soalnya ini keliatan flat gitu,..imho. salam

 Endang Kuswindarti (129044)

13 tahun yang lalu

Komponya oke.., kurang tajam dikit..., coba lagi..., salam dari Zoetermeer

 Joko Wijaksono (19392)

13 tahun yang lalu

Nice makro & kompotone. Salam "jojo"

 Imam Fery Wahyudi (10493)

13 tahun yang lalu

komposisinya oke, rem cahaya depan lebih seeeep, salam

 Guntur L.S. (19209)

13 tahun yang lalu

laper bro, dasar kau, imho salam JOOOzzzz!!

 Woe Hendrik H. (39422)

13 tahun yang lalu

TAJAM ,PENYAJIAN YG MENGGIURKAN, TERASA NIKMATNYA, speed rendah banget, kok ngga dibantu flash dgn difuser aja, hebat ngga sampe shake............."woe"

 Dyah Rini W. (4706)

13 tahun yang lalu

tone-nya cakep bro ... fokusnya tambahin dikiiiittt kali ya ... IMHO .... salam