Atraksi Kuda Renggong 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sejarah
n
nMenurut tuturan beberapa seniman, Kuda Renggong muncul pertama kali dari desa Cikurubuk, Kecamatan Buah Dua, Kabupaten Sumedang. Di dalam perkembangannya Kuda Renggong mengalami perkembangan yang cukup baik, sehingga tersebar ke berbagai desa di beberapa kecamatan di luar Kecamatan Buah Dua. Dewasa ini, Kuda Renggong menyebar juga ke daerah lainnya di luar Kabupaten Sumedang.

  • Nilai foto: 16
  • Dilihat: 238
  • Waktu upload: Minggu, 12 Jun 2011
  • Lokasi: Kuningan, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1000D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 IS *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Eric Talarmin (12208)

13 tahun yang lalu

kereeennn....

Galih N.P. Nugroho (703)

13 tahun yang lalu

imajinatif menampilkan kuda ronggeng yang hampir punah tp sayang kalau menurut sya gb insertnya yg jadi gb utama, salam kenal semoga berkenan

 Guntur L.S. (19209)

13 tahun yang lalu

bisa ditambahi keterangan mengenai kuda renggong, saya kurang mengerti , IMHO salam JOOZOZZZzzz!!