Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Bambang Irwanto, Beng2 (5883)
Acoustic Alchemy - Miles Gilderdale (mohon koreksi kalo salah)rn-----------------------------------------rnP entas Java Jazz, KMO 4 Maret 2011.rnrnPadatnya penonton nggak memungkinkan saya menyusup ke posisi tengah depan panggung dan akhirnya saya harus cukup puas berada jauh di kanan panggung saja.rnrnPengalaman motret di ultahnya Komunitas Jajan Jazz Serpong ternyata nggak membuat saya lebih pinter saat motret panggung kaya gini. Gugup dicampur rasa senang bisa menikmati sajian musiknya yg aduhai dan dilengkapi dengan penguasaan tehnik yg alakadarnya bikin sebagian foto hancur lebur.rnrnMungkin ini buah yg harus saya petik karena keras kepala nggak mau pergi jauh dari ISO 800 (foto ini pada ISO 400) maka akibatnya sebagian besar foto yg saya bikin banyak yg blur karena speed nggak bisa mengakomodir aksi panggungnya. Ini adalah sebagian dari foto yg nggak terlalu hancur. Crop serta rubah hitam putih memakai Photoscape. Frame memakai Photoshop CS3.rnrnSemoga masih enak buat dilihat...
13 tahun yang lalu
menurutku mantab ! lightingnya pengen lihat sajain warna asli ni foto, btw maksih buat penilaian di album saya sangat berarti
FOTOnya Mewah.... salut Mas
Mantab, lighting pas & BWnya bagus
ROLnya keren.....nice shot...great moment...
feel and moodnya asik banget...nice...!!!
Cakep pak, olahan BWnya, Suasana panggung masih dapat dirasakan.
Suka deh dg ekspresi tkg betot senarnya:))
Centre tapi enak juga ... ada asap-nya ...
nice angleshot, nice ROL n bw tones..
nice on stage nice rol kereeeeeeen
assiiiiikk bang..
dengan filter B/W jadi pencahayaan yang sempurna
Lighting dan bw-nya memberi mood, sayang ujung gitarnya sedikit menutup wajah. Salam...
menawan.... suka ROL n lightingnya....!!!
mudah2an ROL like lighting nya bukan oldig ya :D