I Love Jazz 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2011:01:15 22:45:43
nISO Speed Ratings: 2000
n
nDulunya Music Jazz itu lahir dari sebuah keadaan sosial yang di respon dengan permainan-permainan music. Jazz lahir untuk melepaskan kepenatan keadaan di Amerika Serikat pada suata masa oleh orang2 kulit hitam keturunan afrika.
nKini cara bermain music yg khas ini telah meluas keseluruh dunia, melibatkan banyak orang2 terkenal, dan punya pangsa penikmat music tersendiri, dahulu banyak yg bilang bahwa music jazz adalah music kaum bawah, kemudian berkembang menjadi kaum elite, dan sekarang music jazz tidak mengenal itu lagi, karena sudah merakyat. Namun tetap masih banyak juga yang enggan menghapus jejak bahwa music ini adalah music special nan elegan dikarenakan banyak concert concert nya menelan biaya yang cukup mahal :)
n
nFoto diatas:
n*Indro Hardjodikoro -> pemain bass nasional bahkan internasional yang sudah cukup terkenal saat kemarin malam menemani Thopati (Bertiga Bersama) saat tampil di Ngayogjazz 2011

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 160
  • Waktu upload: Selasa, 18 Jan 2011
  • Lokasi: Pelataran Djoko Pekik Bantul, DI Yogyakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 50D *
  • Lensa: Canon EF 70-200mm f/2.8 L USM *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Adryan Frankolin Antonius Rooroh (50611)

13 tahun yang lalu

what a good shot... salam AA

Rahmadi Putra (2377)

13 tahun yang lalu

wow.. indro memang top abis... nice moment

 Dody Herawan (43379)

13 tahun yang lalu

cantik permainan lead guitar nya......pilihan tone BW menambah keindahannya, salam.