3
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Raditya Yudha (2705)
"Life is a race... If you don't run fast,you will be broken like unda!" (Viru Sahastrabudhhe in the film '3 idiots')
n
nMencoba untuk meng-kloning diri sendiri saat suntuk membaca lecture notes menyerang,hehe.
- Nilai foto: 52
- Dilihat: 177
- Waktu upload: Sabtu, 15 Jan 2011
- Lokasi: Manchester,
Shooting Data
- Aperture: f/6.3
- Speed: 1/4
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 40D *
- Lensa: Canon EF-S 17-55mm f/2.8 IS USM *
- Filter: UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Achmad Kurniawan (19093)
14 tahun yang lalu
materingnya pas btg udah,,idenya keren,,,kasi olahan dikit pasti tambah keren,,,cuman ekspresi orang yg lagi tidur it kesannya dipaksain merem ya...

Anwar Menachem Pardamean (13946)
14 tahun yang lalu
Konsepnya bagus, jadi teringat jaman2 jadi mahasiswa. Kl angle nya diturunin, mungkin lebih mantap hasilnya.

Y. Ferryawan (10223)
14 tahun yang lalu
asik nih cloningannya...hehehe, kalau lebih banyak lagi lebih asik..