Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Bambang Mursabda (2159)
Memasuki zona sangat berbahaya, menembus puluhan blokade aparat, blokade warga dan blokade alam berupa pohon2 yg ditumbangkan. Semoga masih bisa dinikmati sbg gambaran keadaan merapi saat ini.
13 tahun yang lalu
momen yang pas,MANTAP nihhh
View Landscapenya keren,.... tonennya mantap,....
sungguh kerrren kompo & keindahannya....
viewnya indah, birunya adem
Tajam n view yg indah ... salam
terekam dengan jelas hamparan tanah yg tandus setelah di terjang awan hitam,,,krikil2..salut ane gan.
sedap ,, nice LS salam om
waw... kompo dan anglenya menawan .... salut sama jurus nekatnya , mas ...
view yang indah sekali, komposisi sangat apik, mas.............. salam hangat......
landscape yang kontrast...antara indah dan hancur...biru dan coklat...nice shoot
Gradasi tonalnya cakep....suasana mencekam nya berasa...nice LS...pasti disini sangat indah seblum kejadian ya mas BM....salam Fenty...:-)
Beautiful.....Indah, manawan & menarik sekali Tones & view nya.....so great....salam
Great moment n nice shot...mantab...salam "EE"
view apik, percayalah merapi tak pernah ingkar janji...., salam hangat
bukan main indahnya, warnanya sederhana, kontras-nya pas dan terasa sejuk. salam dari nubie om
14 tahun yang lalu
indah gunung dan langitnya..............kompo dan angel yang kereen.
Keindahan dibalik bencana, harus lebih menyayangi alam...!!!!
Momentnya bagus...salam
"Wisata bencana", bagi orang orang luar memang menyenangkan, tapi bagi kami tidaklah demikian. beruntunglah anda semua tidak merasakan Evakuasi Total di tengah malam gelap dalam kondisi hujan kerikil dan pasir yang sangat tebal seperti yang kami rasakan di Cangkringan....
Menurut saya akan lebih menampakkan kerusakan alam akibat bencana letusan dengan angle yang lebih ke bawah lagi, sehingga lebih porsi kali Gendol dalam foto bisa lebih besar lagi. Salut untuk usaha anda mencapai tempat ini. Orang-orang setidaknya jadi tahu bagaimana keadaan hulu kali Gendol hari ini.