Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Sardinie (2599)
14 tahun yang lalu
ide dan kompo dah bagus bro, memang kurang tajam dan focus aja.. salam..!
Kalau diambil dari sudut agak kebawah dikit, lebih enak kali ya (selera sih). Krop ketat & kurang bening. Kalau nggak salah ini daun keladi deh.
Jeli menangkap object. Lebih mantep kalau fokusnya kena. Semoga berkenan. Salam.
setuju..konsepnya sudah bagus..cuman ngeblur..semoga berkenan.salam
Cropnya terlalu ketat sepertinya ya..sehingga gambarnya jadi blur. Keep jepret ya Mas...