Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Ilham Asri Romadhon (511)
Ratusan nyala api dari lilin kecil yang ditempatkan di sekitar Tugu Yogyakarta menjadi pertanda rasa duka masyarakat di kota ini atas meninggalnya mantan Presiden RI Abdurrahman Wahid..
14 tahun yang lalu
moment budaya yang asik.. keep upload bro.. salam.
15 tahun yang lalu
photo nya seperti berceritA, salut bro..mantab