Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Ani Sekarningsih (70437)
Hari menjelang tengah malam. Kursi-kursi depan kafe menunggu pengunjung. Sementara sepeda-sepeda itu menunggu yang empunya mengajaknya pulang....
Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari
14 tahun yang lalu
bercerita fotonya.. salam mbak ani..
15 tahun yang lalu
perlu objek penguat manusia, anyway...it's a great warm pic, salam kenal!
tajem mbak...frame n tonenya cakep...kirain di kota tua jkt... :)
jadoel moment
nice pictr...jadi inget sepedaku dulu....salam
sepeda onthel...ternyata masih ada ya di belanda. great shot....