Sepasang Koi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2007:06:02 14:34:00
nISO Speed Ratings: 400

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 235
  • Waktu upload: Senin, 21 Sep 2009
  • Lokasi: Jakarta - Hotel Kristal, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
NaturePetsSatwa
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/160
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • Lensa: Tamron 70-300 f4-5.6 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Rini Sundari (3909)

15 tahun yang lalu

walaupun terpotong masih tetep cakep, lucu ikannya merah putih..., Salam

 Sudiono (8005)

15 tahun yang lalu

Tetap semangat, Mas Iwan. Jangan lupa keep upload ya. Salam FN selalu. :)

 Adi Tjahjana (58097)

15 tahun yang lalu

Obyek yg menarik, sayang airnya kurang tenang shg Koi jurang terlihat dg jelas, dan Koi yg satu lagi terpotongl semoga berkenan

Suharyadi (534)

15 tahun yang lalu

ikan yang putih sayangnya ga utuh... kayaknya lebih bagus kalo ikannya utuh... agak gak fokus.. but nice try... tetap berkarya... salam dari sorong...

 Agus Prasetiawan (76484)

15 tahun yang lalu

coba lagi komponya ya mas...kalo ikannya utuh lebih bagus.../salam

Arfian Yunisar (1601)

15 tahun yang lalu

iya setuju jg sama yg di atas, atau pas kolem di kuras air nya samapi ikan koinya keliatan / juga malam hari plus penerangan, kalau punya koleksi koi yg bercorak lebih dari 2 warna lebih bagus.. salam, semoga berkenan..

 Ronny Kurniawan (5955)

15 tahun yang lalu

Setuju dgn saran mas akhdiyat. Coba pakai CPL bro supaya refleksi dari air ngga keliatan.

 Akhdiyat Sabari (34512)

15 tahun yang lalu

Sayang KOI-nya masih tertanam dan terlindung oleh riak air. coba pakai CPL dan saat air menjadi tenang, maka KOInya akan lebih detil. salam