Lantern 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Lampu jalan ini membuat saya tergila-gila..

Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/5
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D40 *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S G II ED *
  • Filter: n/a
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Bramanditha Prabudi Soebiakto (2921)

15 tahun yang lalu

idenya oke.. beli tripod ya bro..

 Christianus Mangiwa (13527)

15 tahun yang lalu

Terus berkarya mas.. jangan nyerah.. untuk moment malam sebaiknya menggunakan tripod.. kenapa..?? karena untuk slow speed tangan ngga mungkin sanggup nahan cameranya (Shaking), toleransi untuk tangan sampai pegang camera 1/60, selebihnya bantu pakai tripod, kalau ngga ada tripod, coba isonya di naikin buat dapetin speednya, tapi kalau nikon D40 main iso tinggi bakal banyak noisenya.. bantu pakai tripod solusinya semoga berkenan...

 Ibnu Wahyono (13733)

15 tahun yang lalu

yup....tripot bisa bantu utk foto2 malam klo memang suka dgn POI yg kayak gini...salam

 Dony Erizal (57165)

15 tahun yang lalu

konsepnya sih bagus, tapi imho, gak fokus atau shake sepertinya.... mesti pake tripot klitannya.... semoga berkenan.