DATANG BULAN
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Bambang Raharjo (1822)
mungkin foto sejenis sudah banyak banget, tapi tetep penasaran dengan karya sendiri
nmohon saran membangun
- Nilai foto: 162
- Dilihat: 429
- Waktu upload: Minggu, 17 Mei 2009
- Lokasi: depan rumah, kranyar/skharjo, Jawa Tengah, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/5.6
- Speed: 1/640
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 1000D *
- Lensa: Canon EF-S 55-250mm F/4-5.6 IS *
- Filter: UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Adha Malik Soenjaya (1090)
15 tahun yang lalu
bagus niyh,,saya setuju dgn ka inyoman..hhe,,Salam dr bekasi..

Hendra Senjaya (26243)
15 tahun yang lalu
Cakep nih, tajam banget. Permukaan bulan yang bopeng kelihatan jelas. Salam.

Reynaldo Tjandra (8907)
15 tahun yang lalu
mantap sekali, cukup jelas nih bos, coba sekali kali kalau lagi full moon dijepret!

Felix Ivan Haryanto (23765)
15 tahun yang lalu
jadi pengen nyoba juga moto bulan, detail dan tajam. good shoot

Adiyanto Budi Prasetyo (24526)
15 tahun yang lalu
Dari judulnya aja udah unik, ngelihat fotonya lha kok aq malah jadi werewolf !! Hihihi Nice view,..

Nana Rukmana Mayaut (165867)
15 tahun yang lalu
biasanya yang diupload bulannya penuh ini brani tampil beda, top ............... salam klik!

Arief Sudarsa (237779)
15 tahun yang lalu
tajam sekali............pernah coba ndak berhasil.................

Maulana Rahmat Nugraha (19424)
15 tahun yang lalu
nice.. detail bulannya sedikit banyak dapat diambil.. salam,smoga berkenan..

A. Mei Harmawansyah (69506)
15 tahun yang lalu
cantik, struktur bulannya terekam dengan jelas, saya suka. mantap eksekusinya. sangat natural, salut. salam hangat mey mks.

Dony Erizal (57165)
15 tahun yang lalu
klo boleh kasih masukan untuk foto bulan: pake ISO 200-400, speed 160-200, f 1/11, pake remot, dan lensa sepertinya perlu ditambah TC 2x.... dan jangan lupa poles sedikit di PS dan tidak harus penempatannya center, kecuali jika ingin menampilkan detailnya bulan sebagai POI.

Abdul Halik (24271)
15 tahun yang lalu
piuuuuuuuuhhh...tajem banget nih..texture pada bulan sampai kelihatan.salam.