| di pematang |
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Evi Novalina (1587)
iseng moto temen tadinya mo candid...tapi keburu melirik.. ya sudah jepret aja!
rnmohon kritik..trims
- Nilai foto: 32
- Dilihat: 144
- Waktu upload: Senin, 27 Apr 2009
- Lokasi: Bogor, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: A
- Speed: A
- ISO: 0
- Kamera: Sony Alpha 200 *
- Lensa: Sony 75-300mm F/4.5-5.6 *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Teuku Arfa (4679)
15 tahun yang lalu
komposisi dan DOFnya menawan.. ekspresinya lepas.. IMHO tonalnya masih bisa dieksplore lagi.. semoga berkenan.

Frederick Armunanto (9622)
15 tahun yang lalu
nice shoott.. suka ama compo n ekspresinya.. mantap tenan.. salam kenal

Ridwan Utsman (21)
15 tahun yang lalu
cma arah tema photonya aj gk jelas......warnanya mo d larikan kmana......?lm peace

M. Ardian Zuhri (11517)
15 tahun yang lalu
3 Tu untuk momennya kak dapet saranya tonal hijau padinya mungkin masih bisa di maksimalkan .semoga berkenan .salm hangat