ujung dermaga 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Aner Sandi (119)

make nikon fm10,
nlg blajar soalnya..
nmonggo dkomentari..

  • Nilai foto: 9
  • Dilihat: 227
  • Waktu upload: Selasa, 14 Apr 2009
  • Lokasi: banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
NatureLain-lain
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon FM10 *
  • Lensa: Nikon 35-70mm f/3.5-4.8 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Aris Suryamas (1677)

15 tahun yang lalu

Momen pada foto ini sudah pas. Pemilihan angle juga sudah baik. IMHO, foto akan lebih oke jika diambil dengan pengaturan bukaan aperture yg lebih besar atau shutter speed yg lebih lama (saya kurang tahu apakah Nikon FM10 mempunyai pengaturan tsb),sehingga suasana senja juga bisa ter-capture dgn baik dan bagian yg gelap lebih sedikit. Pose model msh dpt di-eksplor, misalnya diposisikan berada di tengah ujung dermaga.

 Roby Edrian (6269)

15 tahun yang lalu

cakep om, cuma bagian gelap terlalu banyak sehingga objek utama tidak jelas..

 Kuntjoro Hadi (70608)

15 tahun yang lalu

pas lightingnya untuk siluet... POI untuk siluetnya terlalu rame, gimana kalo sebuah object yang menonjol