Benteng Speelwijk 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Dalam catatan sejarah, benteng ini mulanya bekas benteng milik Kesultanan Banten yang dibuat pada masa pemerintahan Sultan Banten Abu Nasr Abdul Qohhar (1672 – 1687). Pada 1685, Kesultanan Banten diserbu penjajah Belanda dan menguasa Banten. Benteng itu kemudian direnovasi di atas reruntuhan sisi sebelah utara tembok keliling kota Banten.
n
nBenteng ini dirancang arsitektur yang sudah masuk Islam dan menjadi anggota kesultanan yang bernama Hendrick Lucaszoon Cardeel. Nama Speelwijk yang melekat pada benteng itu untuk menghormati Gubernur Jenderal Speelma.
n
nDate Time Original: 2008:09:20 11:50:07
nISO Speed Ratings: 50

  • Nilai foto: 13
  • Dilihat: 265
  • Waktu upload: Selasa, 24 Mar 2009
  • Lokasi: Banten, Banten, Indonesia
Kategori
ArsitekturBudaya
Shooting Data
  • Aperture: f/4.3
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • Kamera: Pentax Optio S55 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Norholis Majid (30779)

15 tahun yang lalu

komponya dah bagus pak... lampu taman di foreground di potong aja.. salam.

Muhammad S Amien (2782)

15 tahun yang lalu

setuju mungkin dengan angle laen dan Bg yang laen akan tampak lebih bagusss. salaaam.....

 Kurnia (8733)

15 tahun yang lalu

flat amat, keep aplod bro. coba speed nya turunin, f nya di gedein, gimana? moga berkenan ah

 Aryono Imam Kusumo, Ryo (10398)

15 tahun yang lalu

keterangannya bagus pak, tapi angle dan kompo bisa diexplore lagi.warna juga tingkatin dikit lagi..hehe