Beban 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2008:11:02 08:21:55
rnISO Speed Ratings: 800

  • Nilai foto: 17
  • Dilihat: 252
  • Waktu upload: Selasa, 16 Des 2008
  • Lokasi: Pekalen Probolinggo, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/640
  • ISO: 0
  • Kamera: Sharp Digital Video Camera *
  • Lensa: Fujifilm FinePix S300 6xOptical 3.4xDigital *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Rohraga Mofid, raga (1612)

15 tahun yang lalu

Sayang kepotong kanan nya yo.. apalagi kl BG nya bokeh2 lebih manteb rasanya..

Arief Prasetyo (253)

15 tahun yang lalu

It's nice. Walaupun muka si Ibu agak underexposed, tapi saya suka cahaya yang mengenai rumput-rumputnya. Salut.

I Made Dana (2273)

15 tahun yang lalu

kern momentnya,, coba di ambil potrait pada wanita didepan pasti lebih mantap.. salam

 Pujo C Agustiyanto (6830)

15 tahun yang lalu

momennya bagus, agak under, kmposisinya kurang dikit bro

 Akbar Ciptanto (38949)

15 tahun yang lalu

konsep udah bagus...hanya ekspresi saja yang kurang dapet...selain itu di BW biasanya kesannya maki cantik...salam

 Prabowo Wicaksono Y (11265)

15 tahun yang lalu

Setuju..momennya sebetulnya bagus..tambah usul dibikin BW biar warna di BG tidak mengganggu POI..salam kenal..

 Y.B Asies Sigit Pramujo (6964)

15 tahun yang lalu

Hmmm... maksud masnya saya mengerti ingin menunjukkan wanita yang sedang membawa beban...Saran saya lebih baik diambilnya potrait aja mas (jangan landscape formatnya) jadi beban yang dipikul lebih jelas. Untuk komposisi saya rasa terlalu mepet ke sebelah kanan sehingga menimbulkan efek cropping yang tidak enak (kesan tangan terpotong).