Deja #1
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Dini Aulia (3515)
Saya belum pernah motret model and emang pada dasarnya nggak suka. Tapi gara-gara bujuk rayu maut dari Om beng2 and Eki, akhirnya hari ini-habis motret dr bogor- bela-belain ikutan workshop flash light & hunting model.
nHere you go...critics & suggestions are welcome
n
nDate Time Original: 2008:11:08 14:19:42
nISO Speed Ratings: 200
- Nilai foto: 19
- Dilihat: 132
- Waktu upload: Sabtu, 08 Nov 2008
- Lokasi: Hotel Sultan, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
ModelShooting Data
- Aperture: f/5.0
- Speed: 1/400
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D40x *
- Lensa: Nikon 55-200mm F/4-5.6 AFS VR ED *
- Filter: UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Bambang Irwanto, Beng2 (5883)
16 tahun yang lalu
Setuju ama Oom Wiwin... mending tangan kanan modelnya dicrop aja karena mengganggu penampilan foto ini. Kalo udah dicrop... ekspresi modelnya jadi lebih terekspos. Gitu sih menurut gue...

Gatot Jaka Timur (451)
16 tahun yang lalu
bagus warna2 nya. kalo di crop utk ilangin tangan di kiri itu kayaknya lebih ok.

Agung Ari Susanto (178)
16 tahun yang lalu
wah mantap nich ekspresinya... suka banget denga angle dan ekspresinya... salam kenal

Guewin_WY ( Wiwin Yulius ) (103497)
16 tahun yang lalu
Wah bagus nih di mana ini acaranya, kok gak ajak ajak ?? ... Posisi telapak kanan nya rada tanggung Din .... kamu krop mungkin bisa ...