Anggrek putih 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Belajar motret pertama kali, saat ata festival anggrek...
rnditunggu kritik dan sarannya

  • Nilai foto: 13
  • Dilihat: 211
  • Waktu upload: Jumat, 31 Okt 2008
  • Lokasi: Mt.Cootha, Australia
Kategori
Makro
Shooting Data
  • Aperture: f/4.8
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon d60 *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yudhi Fardian (47517)

16 tahun yang lalu

selain usul kakak di atas, saya tambahin usulan untuk motret dengan available lighting mba, mungkin cahayanya bisa lebih bagus jatuhnya, imho,...semoga berkenan, salam

Rakhmat Hanief Nugroho (875)

16 tahun yang lalu

setuju dengan sandy. tapi saya sih maklum mengingat ini bukan di studio (lagi festival kan?). selain itu lensa yg digunakan aperture-nya relatif kecil dan bukan macro, sehingga sulit untuk mengisolir background. dengan gear yg anda pakai, hasil ini sudah cukup baik.

 Sandy Junandya (5241)

16 tahun yang lalu

Kekuatan flashnya masih belum tepat kak,....kalau gak pakai mungkin bisa terlihat lebih enak kali IMHO, ...soalnya BGnya..masih terlalu kuat, POInya jadi kurang dominan.....juga detail anggreknya banyak yg hilan di daerah OE,......salam macro.....