:. Colmar Palace .: 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Colmar is the home town of the painter and engraver Martin Schongauer and the sculptor Frédéric Bartholdi. The city is renowned for its well preserved old town, its numerous architectural landmarks and its museums, among which the Unterlinden Museum. Colmar was founded in the 9th century. This was the location where Charles the Fat held a diet in 884. Colmar was granted the status of a free imperial city of the Holy Roman Empire in 1226. During the Thirty Years' War, the city was taken by the armies of Sweden in 1632, who held it for two years. The city was conquered by France under Louis XIV in 1697.
n
nDaripada jauh-jauh ke Prancis untuk motretnya, mending jalan-jalan ke tiruannya di Berjaya Hills, Malaysia.
nC&C are welcome
n
nFL:14mm
nISO Speed Ratings: 400

  • Nilai foto: 28
  • Dilihat: 125
  • Waktu upload: Senin, 13 Okt 2008
  • Lokasi: Berjaya Hills, Pahang, Malaysia
Shooting Data
  • Aperture: f/14.0
  • Speed: 4
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon EF-S 10-22mm/3.5-4.5 USM *
  • Filter: Hoya UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Herizon Yusuf, Sonnie (27041)

16 tahun yang lalu

wah... kuning Emasnya menggigit.... hanya saja Distorsi lensa bikin gedung jadi miring... tapi nggak masalah... tetap keren kok... ^_^

 Arkadi Pranoto, (4125)

16 tahun yang lalu

Nice tone, dari kuning emas sampe biru pekat. Ada sdikit OE sih di kedua sisi arcade entrance nya. Low anglenya juga asik nih. Cuma agak miring kanan ya. Bisa dilurusin kok di PS. Ikutan lomba foto vertikal ajah.

 Kuntjoro Hadi (70608)

16 tahun yang lalu

komponya keren banget

 Muhammad Arif S (22835)

16 tahun yang lalu

komponya ok..tapi agak miring yah..salam dari melaka

Mega Nugraha (2509)

16 tahun yang lalu

huuu..malaysia, the true asia...ya bisa lah kaya gitu.. btw fotonya..hm...komposisinya ok...