SAVE OUR WILD LIFE 3 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Wild Life Campaign, (Hippopotamus amphibius Version)rn
rnlove this nature is not enough,rn
rndo something usefull for our wild life,rn
rnthey are a part of this planet,rn
rnthey have a family, friends, community,rn
rndont destroy them,rn
rndo it with your heart....rnrn
rn
rnKuda nil (Hippopotamus amphibius) adalah mamalia dari keluarga Hippopotamidae yang berukuran besar. Berasal dari Afrika. Kuda nil adalah hewan herbivora. Mereka tinggal berkelompok, dan terkadang 30 kuda nil akan tinggal di tempat yang sama. Mereka tidur di lumpur dan air, namun di malam hari mereka keluar untuk makan rumput.rnrnDi kawasan tropis, kuda nil menjadi hewan terancam punah karena populasi mereka di Republik Demokratik Kongo menurun drastis sebanyak 95% dalam satu dekade.rnrnKekacauan politik negeri itu memberi peluang para pemburu gelap untuk beraksi memburu daging dan gigi kuda nil yang mengandung gading itu.rnrn“Konflik regional dan instabilitas politik di sejumlah negara Afrika menciptakan kondisi yang tidak menguntungkan bagi habitat hewan-hewan di Afrika. Dan akibatnya memang sangat menghancurkan,” kata ilmuwan IUCN, Jeffrey McNeely.rnrnPenurunan jumlah kuda nil di RD Kongo ini menjadikan hewan ini masuk daftar satwa terancam punah meski jumlah kuda nil di negara lain seperti Zambia masih sangat bagus.rnrnJenis kuda nil yang kurang dikenal seperti kuda nil pygmi sangat terpengaruh populasinya akibat illegal logging dan kurangnya perlindungan di beberapa negara Afrika Barat.rn
rn
rncegahsatwapunah.net

Shooting Data
  • Aperture: f/3.2
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Kodak DX 7590 *
  • Lensa: Built-in / Standard *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Jeremias Ivan (1205)

15 tahun yang lalu

Wah... keren banget fotonya... Keliatan hidup kuda nilnya... Olahannya mantap... Salam...

 Dibyo Gahari (68766)

15 tahun yang lalu

kreatif ...

 Yogi Gauthama (3592)

15 tahun yang lalu

Keren..olahan yang sangat keren... Memang wildlife perlu di lestarikan

Andre Yufisa Wibowo (435)

15 tahun yang lalu

ini hdr bukan keren lho

 Lena Sari (19990)

15 tahun yang lalu

informasi akurat..olahan nya keren kyk di habitat nya

 Michael Pascal M., MIKO (79893)

15 tahun yang lalu

Angle, kompo dan olahan nya yahuuud bgt nih Om..>> Salut...

 Joko Nuswantoro (43798)

15 tahun yang lalu

lha nggo Kodak DX 7590 wae huapikkk,,,po meneh d3 yo mbah......toppppp

Donny Setiawan (265)

15 tahun yang lalu

Tone dan angle nya bikin suasana dramatis ...

Piter. Chiang (9294)

15 tahun yang lalu

Cakep olahan n toneny... salam

 Andi Syarif (6649)

15 tahun yang lalu

momenya tonalnya luarbiasa

 Rasita Petrasari (16647)

15 tahun yang lalu

keren .. olahannya oke. idenya mantap. momentnya juga pas. pas mangap semua kudanilnya.. top markotop !!

 Rosmeini Ismael, Rossa (36257)

15 tahun yang lalu

Welcome to wild life.... keren nigh foto dan oldignya...!! Calon FPE lagi nich... Selamat ya buat FPE kemaren dan selamat untuk jadi FPE berikutnya!! Salam!!

 Marinzka Leviani (12875)

15 tahun yang lalu

wah pasti fpe lagi deh oom noor

 Adi Irawan (10612)

15 tahun yang lalu

Olahannya keren sekale. AI

 Joseph Tobing (23805)

15 tahun yang lalu

keren tonenya... keren momentnya... vote FPE lagi!

 Sanityasa (102733)

15 tahun yang lalu

tone dan olahannya keren

 I Gede Lila Kantiana (78428)

15 tahun yang lalu

oldingnya keren kak.....salut...tonenya mantaf, salam

 Lukas Surijo Hartono (5507)

15 tahun yang lalu

Konsepnya keren Mas, cuman yg ini agak kurang natural dibanding ama yg simpanse...terutama dibagian kuda nil yg paling depan..pertemuan hidung dan air terkesan kurang natural...dan pose hippo yg ke2 dan ke3 terlalu mirip terkesan copy stamp. kalo diliat dari posisi pinggir sungai.....hippo yg ke 2 kiri kayaknya berdiri diatas air......apapun komentarnya tetap KEREN dan SIP komposisinya, salam

 Adnan Sukendar (15084)

15 tahun yang lalu

tone ame momentnya dramatik .. olahanya sip salam

 Mhd Rafik, Ovik (21446)

15 tahun yang lalu

konsep sama oldignya cakep...saluutt..salam

Barenco Saragih (1423)

15 tahun yang lalu

bagus banget oldignya bro.. keep up to save them..

Permana Sidik (599)

15 tahun yang lalu

Dashyat olahannya.... kerennn.....

 samuel hutabarat (11095)

15 tahun yang lalu

incredible!! coba ditawarkan ke World Wild Fund.. pasti laku dijual

 Thomas Kusuma (8312)

15 tahun yang lalu

Ngga bener nih... fpe bisa 2x sehari nih :). Mantap om..

 Iwan Hermawan,DoF (3547)

15 tahun yang lalu

olahannya cakep bozz ... salam