Panggung Kehidupan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Ludruk, kesenian tradisional jawa timur yang menampilkan cerita hidup sehari-hari dimana didalamnya terdapat kritik sosial, lelucon maupun nilai2 falsafah hidup. Sayang peminatnya sekaran semakin sedikit dikarenakan kalah dengan segala hiburan moderen. Foto dibuat dengan hanya mengandalkan lighting dari panggung tanpa ada perubahan melalui software, perubahan hanya sekedar cropping saja, mohon saran dan kritiknya. terima kasih

  • Nilai foto: 17
  • Dilihat: 111
  • Waktu upload: Senin, 07 Apr 2008
  • Lokasi: taman krida budaya, Malang, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/20
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 400D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ichwan Susanto (14075)

16 tahun yang lalu

Cari angle yg lain.....belajar sabar....baru jepret.salam

 Jimmy Diwan Sutisna (9924)

16 tahun yang lalu

tone nya oke, coba dr angle yg lain ....semoga berkenan slm kenal

 Petrus Permana (48249)

16 tahun yang lalu

Lighting panggung memang gini, kurang. Sayangnya model cewe membelakangi kamera dan model cowo pas merem. Sisi kanan terlalu gelap dan tidak ada yang bisa disampaikan. Coba lagi, bro!

Kresno Budoyo (61)

16 tahun yang lalu

fokusnya kurang mas, mungkin kalo dizoom ke tokoh diatas panggung baru bisa dikomentari lebih lanjut :p

 Tommy Okiza (4928)

16 tahun yang lalu

tonal'a udah bagus.....coba perhatikan lagi pencahayaan dan keberadaan objek....laennya ok kok....salam!

Tjia Chuin Yong (2284)

16 tahun yang lalu

kurang terkonsep, asal jepret,salam