Secangkir 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Mukti Ono (291)

Mohon kritiknya ya...ini latihan flash, focusing, dan composing

  • Nilai foto: 10
  • Dilihat: 130
  • Waktu upload: Senin, 31 Mar 2008
  • Lokasi: My boring room, Norway
Kategori
Interior
Shooting Data
  • Aperture: f/9.0
  • Speed: 1/180
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus E-410 *
  • Lensa: Olympus Zuiko Digital ED 40-150mm F4.0-5.6 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Paramita Iswari (23954)

16 tahun yang lalu

saya setuju dg Mas-mas dan Mbak-mbak di atas.. coba kontrasnya dinaikin.. angle di ubah.. komposisi juga.. pencahayaannya jg kurang, jadinya terlalu flat fotonya

 Ajeng Arifiani (14052)

16 tahun yang lalu

under exposure om...

 Raspurta Yadidewara (34991)

16 tahun yang lalu

sependapat dengan para senior diatas, menurut saya ada lagi tambahannya, kalo kita lihat pada cangkirnya, terdapat bayangan lampu yang mungkin dihasilkan oleh blitz, menurut saya, mungkin ada baiknya pake kecepatan rendah tampa blitz, ada kemungkinan hasil foto jadi lebih bermakna... (IMHO) lho...

 Zulfikri Sasma (24772)

16 tahun yang lalu

setuju ma yg diatas, coba exposurenya digeser dikit, komponyo kok malah nanggung banget, padahal judulnya secangkir, tapi... klihatan setengah, walah... maaf ya mas, IMHO loh... salam

 Parmadi Budiprasetyo (16570)

16 tahun yang lalu

maaf mas, menurut saya, justru komposisinya kurang enak,, objekny terlalu kepotong dan under exposure.. mungkin kalau tidak dibikin potrait, biarkan landscape, gelas tetep di kanan tapi jangan sampai kepotong, dan exposure dilebihin bisa bagus,, DOFnya uda ok soalny.. salam.

 Ade Achmad Yulkafilah (52900)

16 tahun yang lalu

setuju yang dibilang 'mbok maria

Maria Margaretha Earlene (496)

16 tahun yang lalu

ga ngerti maksudnya apa, konsepnya apa. object utama kepotongnya juga ga enak, warna latar mati, under dikit lagi exposurenya. brigtnes contras dkit pst lbh bgs. angle ga enak jg...