Kerja Pagi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto di Parai beach resort n spa Bangka Belitung, sepanjang jalan ke kamar banyak bunga yang dihinggapi lebah. Jadinya ya memanfaatkan momen yang ada.
nFoto ini dibuat pake lensa kit 350D jadi di croping lagi di PS.
nMohon banget kritik dan sarannya ya..Terutama dalam oldignya. Jujur ini cuma pake auto level.
nThx..

Kategori
MakroNatureSatwa
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Adi Supriadi (1739)

16 tahun yang lalu

Rada blur mas...Objek Menarik dan Momenya juga sudah sangat bagus...Salam FN

Adreyan Yudistira (598)

16 tahun yang lalu

Momennya udah pas, cuman agak buram ya..