SNIPER vs SNIPER vs PHOTOGRAFER 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 IGS. Putra (20059)

Ketika kami mulai dilanda kebosanan menunggu GIGI yg tak kunjung muncul rekan sendiri pun jadi sasaran. Thanks buat aksi Pak Untung dan Sinar.
n
n
nKeep our hobby alive.

Shooting Data
  • Aperture: f/6.3
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70s *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 I Gusti Made Ambara Jaya (7581)

16 tahun yang lalu

Ada aja idenya, siapa tuh bli

 Nanang Wirawan (136728)

16 tahun yang lalu

ya gini ini fotografer kurang kerjaan hehehe

 Taufan Rahmadi (10650)

16 tahun yang lalu

............weihhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhh....memang ciamik

 Sinar Ketut Resep (3691)

16 tahun yang lalu

he...he..kereenn..trus yg jadi korban siapa ya..?

 Qwadru Putro Wicaksono (49082)

16 tahun yang lalu

keren B'li, dapet aja lokasi yang unik2 ya

 Vinsensius B (20672)

16 tahun yang lalu

hahaha jadi counter strike nih... head shot maksudnyaa nice shot bgt nih... :)

Yohan Gunawan (2420)

16 tahun yang lalu

hehehe........ pernah juga kayak gini waktu di semak2, adu cepat ngshot, terlihat seperti permainan simulasi tempur gt. Salam kenal.

 Yanuar Wega Vidi Tama, VEGA (11477)

16 tahun yang lalu

Ada aja ide nya... Sii..p

Dharmawan Subiyanto (866)

16 tahun yang lalu

xixixi iseng banget idenya, mencerahkan sekali... salam

 Agung Rinaldi (6096)

16 tahun yang lalu

sekilas kaya distorsi ..... keren.