.: Kelapa & Awan Hitam :. 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Arman LaAta (2266)

Date Time Original: 2007:11:04 18:37:53
nISO Speed Ratings: 64
n
n
nFoto ini di ambil menggunakan poket kamera, pada saat matahari sudah mulai tenggelam. Setelah selesai mengambil foto ini & dan melihat hasilnya pada LCD, saya sangat kecewa karena cahaya mataharinya kelihatan overexposure. Tapi setelah pulang & melihatnya di monitor Laptop saya, semuanya menjadi lain & tampak lumayan untuk sebuah foto sunset. Buat rekan2 jangan terlalu cepat percaya dengan LCD camera & jangan terlalu cepat mendelete sebuah foto. Mohon maaf yach kalo ket-nya kepanjangan... Salam...

Kategori
NaturePedesaan
Shooting Data
  • Aperture: f/3.3
  • Speed: 1/800
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus IR-300 *
  • Lensa: Olympus Built-in/Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Cahya Hendra Bowo (2002)

17 tahun yang lalu

Ide n konsepnya sip deh. Salam

Royke Gunawan (728)

17 tahun yang lalu

shilouette kelapanya keren.. cuma awannya kegelapan mungkin mendung yah.. imho lo.. horisontal line terlalu kebawah..salam

Franciscus Zheng (111)

17 tahun yang lalu

konsepnya ok.. ngelens frame ditengah.. iya sayang ga pake dslr, pake frame gt wah pasti cantik bgt.