Fake Horizon 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Erly Bahsan (3086)

Date Time Original: 2007:12:09 09:52:23
n
nKarena buru-buru lihat langit salah setting sensitivity ketinggian, grain nya terlalu banyak.

Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/640
  • ISO: 0
  • Kamera: Pentax K100D *
  • Lensa: Pentax 18-55mm DA *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Musa Simanungkalit (44345)

16 tahun yang lalu

Idenya asyik neh. Coba geser angle lbh kiri atau krop bagian langit hingga sisa hanya segumpal awannya. Komposisi jd lebih manis dan garis diagonal makin berasa.

 Citra Anandya (5728)

16 tahun yang lalu

this is what we love about pentax, the color, sip :)

 Ari Harisman (29035)

17 tahun yang lalu

permainan warnanya gue suka...juga aksentuasi merah itu.

 Fehmiu Roffy Tavare (16427)

17 tahun yang lalu

ide menarik dan jeli melihat objek...grafisnya keren...

 Sugeng Santoso (3942)

17 tahun yang lalu

Kreatif untuk merepresentasikan RGB. Saran, sebaiknya lebih ke photography ketimbang ke photoshophy.

 Thomas Dian (4914)

17 tahun yang lalu

menarik komposisi diagonalnya, harusnya iso 100 akan lebih baik.

Gabriel Thezar (40)

17 tahun yang lalu

ide kreatif

Teguh Ismanto (325)

17 tahun yang lalu

idenya bagus.... tonenya asyik nih.... salam

Anggar Bagus Kumoro (1391)

17 tahun yang lalu

nice idea.

 Dony Syahrastany (16816)

17 tahun yang lalu

suka ih .. simple cantik warna warni dan komposisinya

Heri Setiawan (2831)

17 tahun yang lalu

nice idea....tonenya jg keren...tapi oldignya kurang alus dikit yah..IMHO :)