Susahnya Jadi Bebek.. 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Arif Rachman (460)

Bebek (atau belibis?) lagi nyari nyari makan (atau belajar menyelam?) mudah-mudahan bisa dinikmati bro and sist..kritiknya yah
rnDate Time Original: 2007:12:02 14:53:01
rnISO Speed Ratings: 200

  • Nilai foto: 20
  • Dilihat: 141
  • Waktu upload: Senin, 03 Des 2007
  • Lokasi: Tokyo, Japan
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/160
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S5 IS *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Donny Armanda (8585)

17 tahun yang lalu

Pas banget dapet moment yg luacu gini. Ayo lomba jungkir balik.....

 Roland Gustaaf Henri de Vogel (15172)

17 tahun yang lalu

demonstrasi waterballet nih ..... moment yang pas sekali ....salam

Anggar Bagus Kumoro (1391)

17 tahun yang lalu

nice moment, coba bebek satu lagi ikutan jungkir balik ya. salam.

 Christina Desitrivianti, Nina (49997)

17 tahun yang lalu

momen... hmm... bgmn kontras ato curve-nya dimain2kan lagi? salam.. :)