Nongkrong
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Hartam Ediyanto (2978)
Elang laut ini walaupun liar senang sekali nongkrong di tempat pemancingan ini (trikora bintan), smoga species ini tidak cepat punah akibat kerusakan lingkungan..
n
nDate Time Original: 2007:02:03 12:07:29
nISO Speed Ratings: 50
- Nilai foto: 50
- Dilihat: 141
- Waktu upload: Selasa, 23 Okt 2007
- Lokasi: Trikora Bintan, Kepulauan Riau, Indonesia
Kategori
SatwaShooting Data
- Aperture: f/3.1
- Speed: 1/400
- ISO: 0
- Kamera: Olympus C-460 Zoom *
- Lensa: Olympus *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Khaleb Yordan (308)
16 tahun yang lalu
Oi" ini bukan elang laut, tapi elang bondol (haliastur indus)..... Koq elang liar suka maen di pemancingan ya?????? Yahh smoga saja elang ini tidak diganggu oleh manusia.... Slam... Raptor Lover.. 08561228940.. Please check now : www.jakartaanimalaid.com

Seto G. Wibowo (21074)
17 tahun yang lalu
Mantep, kalo DOF-nya bisa lebih tipis POI akan lebih terangkat. ... Cheers

Weldi Purwanto (10786)
17 tahun yang lalu
Cakep banget... Berani juga yah elang ini, dapet jarak berapa om. Pake low angle biar ada kesan gagah..IMHO Salam..V

Erwinsyah (18741)
17 tahun yang lalu
asyik ketajamannya,.... nice objek,.. coba suruh terbang dan shooot Har.........

Rizal Budiman (4385)
17 tahun yang lalu
fotonya tajem om... cuma ada bagian under di badannya.. warna BG aga mirip, dan menurut saya kurang blur.. jd kurang gimana gitu..he salam