Ketika Manusia Dianggap Kecil dan TUHAN Dianggap Besar 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Setinggi-tingginya prestasi manusia, sekaya-kayanya harta yang dia punyai, sekuat-kuatnya dia berjuang untuk menaklukkan dunia, tetaplah tidak akan dapat menggantikan kekuatan, keMahaKuasaan-NYA dan kemahatahuan-NYA...
n
nSudah selayaknya dan sepantasnya manusia kembali kepada Sang Pencipta dan Pemelihara hidupnya.

  • Nilai foto: 68
  • Dilihat: 186
  • Waktu upload: Jumat, 14 Sep 2007
  • Lokasi: Melbourne, Australia
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Cybershot DSC-P92 *
  • Lensa: Built-in / Standard *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Mc.Donnel Sugara Sutjipto (3247)

17 tahun yang lalu

tonenya menarikk...sedikit ngga fokus...tp nice angle...salam

 Willy Tikoalu, Dablekz (80745)

17 tahun yang lalu

Bukan lagi dianggab tetapi memang kenyataannya begitu he...he..... Kalau saja lebih jelas/ tajam fotonya.... pasti keren sekali.... thank's

 Ferryanto Chia (7558)

17 tahun yang lalu

nice interior

 Agus Gunawan (73887)

17 tahun yang lalu

Tone n lightingnya keren banget..salam

Ojahan Simorangkir,se (13)

17 tahun yang lalu

nice bro

 R. Agung Abdillah (36845)

17 tahun yang lalu

Tuhan Maha Besar...... keren fotonya.

Himawan Tri Bayu Murti Petrus (2387)

17 tahun yang lalu

kompo dan nuansanya dapat...fokus kurang kali ya (IMHO)...salam kenal

 H Salim N (66331)

17 tahun yang lalu

moodnya kena nih..... nice shot....Tips:jangan tergesa2 motretnya...Salam HSN

Horius Theodorus, Ade (2362)

17 tahun yang lalu

miringnya memang terasa...tapi nuansanya dapat..jadi tetap mantaf..good job..salam..:)

 Herumanto Moektijono (15429)

17 tahun yang lalu

momentnya bagus sekali,setuju dengan yang lain,kurang tajam...coba mungkin diulangi dikesempatan lain,pakai tripod atau disandarkan di bangku gereja..,ambil banyak shot,pilih yang terbaik...semoga berkenan,salam.

 Benyamin Lakitan (104870)

17 tahun yang lalu

nice angle, nice symmetric compo .............

Irawan Mintorogo (2868)

17 tahun yang lalu

Nice arch, kompo n tones Ok, kurang sharp n simetris. Salam

 Andy Noviantoro (4549)

17 tahun yang lalu

anglenya cakep mbak...marna kemerahanya bisa di kurangin...nice shot...salam

 Joseph Tobing (23805)

17 tahun yang lalu

Bagus komposisi dan tonenya... Mungkin mata saya agak salah, (IMHO) agak2x miring ya horizon-nya?

 RachMANTO (8310)

17 tahun yang lalu

Sayang nga fokus, dan kelihatan sedikit miring nih. Salam

 Nanang Wirawan (136728)

17 tahun yang lalu

suka dengan tonalnya, komposisinya pas, imho masukkan dikit kalo dibuat bw sepertinya oke juga ya, salam