soul of dancer 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

seorang penari harus mempunuai "roso\"dalam jiwanya dalam setiap membawakan sebuah tarian. karena "roso" itu mempunyai daya pikat yang sangat luar biasa

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 132
  • Waktu upload: Jumat, 03 Aug 2007
  • Lokasi: gedung teater kecil isi solo, Jawa Tengah, Indonesia
Kategori
BudayaPanggung
Shooting Data
  • Aperture: f/4.5
  • Speed: 1/30
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 10D *
  • Lensa: Canon EF 28-80 mm *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Sukarjan Tri Subakti (18673)

17 tahun yang lalu

asyik shoftnya...artistik.....senanda dengan tarianya salam keep upload....

 Samsi Handoko (3410)

17 tahun yang lalu

ni blrny adisengaja pa emang gitu,, asikk lo tajemm

 IB Putra Adnyana (83899)

17 tahun yang lalu

Mengapa dibuat soft ? Mungkin ada pertimbangan tertentu yg belum tentu dapat ditangkap oleh yg memberi komen. Tidak semua foto bagus memang harus tajam, jika ada pertimbangan tertentu, termasuk ide artistik, nggak ada salah dijelaskan dalam kolom keterangan shg ide kita sbg fotografer bisa nyambung. Pemilihan bg gelap membuat POI menonjol, kompo mantap.....salam

Robby Firmansyah (313)

17 tahun yang lalu

Burem nihhh.....

Habib Rijzaani (292)

17 tahun yang lalu

menurut saya terlalu kabur

 Irwan Nurfiandy (26954)

17 tahun yang lalu

komponya oke nih...salam :D