dumpsite boy 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Fajar Ariadi (888)

Date Time Original: 2007:07:03 02:00:47 UTC
rnapakah foto anak2 selalu indentik dengan keceriaan?
rnselalu menonjolkan tingkah laku yang innocent?
rnselalu menangkap ungkapan yang lucu?
rnselalu mengundang kegemasan untuk mencubitnya?

rndi negeri kita masih banyak kehidupan anak2 yang jauh dari keceriaan, jauh dari imut, yang keberadaannya rnrnmungkin mudah kita dapat tidak jauh dari lingkungan yang sudah disebut beradab sekalipun.
rndi simpang dago, bandung, ada tempat penampungan sampah pinggir jalan. waktu itu aku lihat seorang anak merobek rnrnbeberapa kantung plastik di situ, mencari sesuatu yang mungkin masih berharga buat dia dan dikumpulkan ke dalam rnrnkantong plastik yang dia bawa. ini salah satu contoh lain kehidupan anak negri kita. aku ambil gambarnya. aku rnrngak bisa mengatur posenya, aku gak sempat ngatur komposisi, aku gak bisa menyuruh kawannya untuk tidak melihat rnrnkamera. aku dapat apa adanya, dengan ekspresi yang seperti itu. namun, setelah aku ambil gambarnya, anak ini rnrnberteriak kepada kawannya: "asyik, aink di-pelem euy!". ternyata masih tersisa keceriaan seorang anak di antara rnrnbusuknya sampah.

rngambar ini aku crop, dipotong bagian atas karena tampak wajah2 yang menghadap kamera, sementara bagian bawah rnrnaku potong karena ada bayanganku yang sedang pegang kamera. ukuran 1:2 untuk memberi kesan wide, ini maksa, aku rnrnpasang 0.42x wide converter didepan lensaku. kualitas lensa menurun jadi kelihatan aberasi kromatis di batas rnrnterang gelap.

rntrimakasih mau ngintip, salam anget, any comments are greatly appreciated.

  • Nilai foto: 41
  • Dilihat: 241
  • Waktu upload: Senin, 30 Jul 2007
  • Lokasi: 6.885172S, 107.613568E WGS84), Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70s *
  • Lensa: Nikon 35-105mm F/3.5-4.5D *
  • Filter: 0.42x wide converter
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Adreyan Yudistira (598)

16 tahun yang lalu

Foto yang sangat bermakna! Keputusan mengkrop gambar sangatlah tepat, sehingga foto sangat fokus POI nya. Good job.

 Maria Alexandra (79115)

17 tahun yang lalu

surroundingnya udah cakep banget.. anaknya panggil sekalin aja biar liat kamera

 Setyo Adi Nugroho....Adi (6243)

17 tahun yang lalu

waw...fotonya banyak nyeritain ni...keren

 Setia Nugraha, Kang Ujang (53656)

17 tahun yang lalu

realitas....

 Michael Perkasa (63353)

17 tahun yang lalu

bercerita banget bro ....well captured

Fajri Mukti (118)

17 tahun yang lalu

ga tau mo ngomong apalagi.buagus--buagus (ala tukul).salam

Syamsul Islam (2870)

17 tahun yang lalu

dia adalah pahlawan tanpa tanda jasa......mas dab. hak anak yang sewajarnya ia peroleh "sirna". sanagat interest....salam cah jogja

 Arifin Johani (4896)

17 tahun yang lalu

ekpressi anak ini kok memelas bener...well executed ! Salam