Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Tri Akbar Handoko (789)
(Saya mahasiswa semester akhir di UNJ / Univ. Negeri Jakarta, Rawamangun, jurusan Seni Rupa, saya berkarya min. 15 karya foto jurnalistik dan akan dipamerkan (Pameran Tugas Akhir) di UNJ di akhir Juli 2007, silahkan datang kepada anggota FN, gratis, dan ada berbagai media lain, seperti : lukis,desain grafis, tekstil, dll. dan saya mengambil Tugas Akhir "Tong Setan dalam Karya Fotografi", terima kasih FN yang sudah memberi ruang untuk publikasinya, dan kepada FNers mohon Apresiasinya, terima kasih)nnSeorang Joki berhasil mendapatkan uang tips dari salah satu penonton meskipun dengan kecepatan tinggi dan berbahaya bagi dirinya dan penonton tersebut.
17 tahun yang lalu
asyik momentnya... Tong Setan, tontonan wajib pasar malam... Salam..
Anglenya gila nih, fotografernya dah masuk kategori nekat juga masuk ke dlm tong hehehe
momentnya Ok banget, tapi kakyaknya kalau pengendara motornya (joki?) yang tajam akan lebih serem. Cuma selera saya doang kali :)
anglenya bagus.. mgkn lbh mengena kalo ada obyek yg diambil dr tangan pria tersebut keliatan, kain misalnya
wow anglenya sadis. gak ngeri masuk ke dalam situ?
wah keren mas..beresiko sekali..mantap
asik anglenya... nice moment... salam
angle yg menarik mas! lebih ok lagi kalau ada efek bayangan yg "ngekor" daripada "berbayang" IMHO
viewdan angle yang menafrik, sukses ya..
ncie moment,nice technic
wah salut atas usahanya! btw ga budeg mas kupingnya di dalam tong begitu? huahuahua
uhui..keren!! nice catch, bro...
nice captured... speednya pas bgt... salam :)
momen, angle, dan kompo ker reen ^_^
masih ada yah atraksi kaya gini... dah nga pernah liat atraksi kaya gini... asik panningnya...salam
Moment yg menarik,.................salam hl