Kincir Air 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

ISO Speed Ratings: 200, Shutter: 1/25, Apature: f/3.5
rn
rnKincir air ini bantuan dari pemerintah Jepang untuk masyarakat Transmigrasi SP2 di Desa Tongo, Sumbawa Barat. Kincir air ini sangat membantu warga transmigrasi untuk menyedot air pada sumur artesis ke tangki penampungan yang berkapasitas 20rb liter. Terimakasih sebelumnya atas saran dan kritiknya.

Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/25617948
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70s *
  • Lensa: Sigma 18-200mm f3.5-6.3 *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Hendri Setiawan (89420)

17 tahun yang lalu

view lebarnya bol-jug deh!!! salam

Agus Haryono, Ajoeh (2414)

17 tahun yang lalu

view manis nih.. kompo juga ok.. sedikit terlalu biru di mata saya, tapi masih menarik.

 Dewi Ulfa Malahayati (7084)

17 tahun yang lalu

wa...sumbawa nih? cakep

 Nanang Wirawan (136728)

17 tahun yang lalu

uups ada yang hunting sendirian rupanya ni hehehe, nice shot Proto!!!

 Widianto H. Didiet (96994)

17 tahun yang lalu

biru langitnya menawan... salam jepret...

 I Gusti Made Ambara Jaya (7581)

17 tahun yang lalu

Tonenya udah bagus, komponya pas dan viewnya indah... Kayaknya pernah kenal nih daerahnya, Nice picture

 Yan Manarsar (155690)

17 tahun yang lalu

terlalu cyan pak.. coba dikurangi deh cyannya biar lebih natural

 I Made Gede Suherman (66410)

17 tahun yang lalu

TOnenya OK,...........................Componya Menarik,....................................Salam dari BAli,............................................. ....