**Sunrise** 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

*Laut: Anyer
rn*Gunung: Puncak (di edit dikit)
rn*Pantai, siluet, mercusuar: gambar di PS
rn*Langit: Stock foto
rn
rnBtw, takut gak jelas, siluet yang ada di perahu itu adalah siluet sepasang kekasih (caelah..), kepala si cewek lagi nyandar di pundak cowoknya.
rn
rnMohon koment dan kritiknya, untuk menyempurnakan gambar sebelum dikasih ke "calon" hehehernrnMercusuar itu asli buatan saya.
rn
rnPesan untuk yang curiga:
rnGambar itu sederhana sekali. Itu kan gambar kotak putih, distort bagian atasnya, di, bikin jendela kecil2, otak-atik bagian atapnya, burn-dogde-burn-dogde, abis itu blur deh. Lagi pula gambar mercusuar itu kecil sekali, sangat mudah membuatnya. Tolong dong perbaiki komentarnya.
rn
rnSaya sengaja membuat mercusuar baru (dari awal) agar Anda percaya bahwa itu adalah hasil gambar saya di PS, berkeberatan untuk melihatnya?

  • Nilai foto: 30
  • Dilihat: 213
  • Waktu upload: Jumat, 01 Jun 2007
  • Lokasi: Pantai Anyer, Banten, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Kodak EasyShare C330 *
  • Lensa: Kodak Built-In/Standard *
  • Filter: tidak ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Made Dwitiyara IB (13189)

17 tahun yang lalu

Sangat tidak jelas POI nya...gambar oldignya kurang rapi.....imho

 Husien Jahja (18979)

17 tahun yang lalu

ide oldig yg cantik...

 Abdullah Sajad (18102)

17 tahun yang lalu

sunrise yang indah mas. hehe. salam.

Stefanus (11628)

17 tahun yang lalu

keren editannya... Keep Snapping, Stef.

 Yan Manarsar (155690)

17 tahun yang lalu

masih kurang rapih. mercusuarnya digambar gimana ?? ditempel dari foto orang kah ?

 Ag. Farano Gunawan, ROMO (51636)

17 tahun yang lalu

All just fine... kecuail gambar mercu suar yang bukan hasil karya anda..

Aljon Ali Sagara (577)

17 tahun yang lalu

Seperti lukisan serta efek sparkelnya hadir dramatik. Salam

 Danny Rusly (32301)

17 tahun yang lalu

wow...foto keren, dramatis..lighting nya berani, blur bg nya mantep, kompo nya dasyat sekali, hebat deh....

 Stefano Salomo (4305)

17 tahun yang lalu

wahahaha..idenya mantab...bisa ada siluetnya.ahaha.saya prefer yg mercusuar jgn di blur in.biar in aja.biar bisa landscape.