.:Soka dan Air Hujan:. 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Saat tetes terakhir air sang hujan menerpa para tetumbuhan dan bunga-bungapun mulai mewarni. Sisa-sianyapun tertampak jelas diatas kelopak merahku. Sebelum kalian mulai menguap atau kuserap.
n
nTerima kasih buat yang sudah mampir. ISO 400

  • Nilai foto: 29
  • Dilihat: 109
  • Waktu upload: Minggu, 13 Mei 2007
  • Lokasi: Serpong, Banten, Indonesia
Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 400D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Maryam Aina Shafiqah (29)

17 tahun yang lalu

kombinasi warna yg ok, cantik!

 Nanda Hari Susilo (3901)

17 tahun yang lalu

Agak susah memang motret bunga Soka yang menggerombol begini, mungkin kalo dipilih salah satu yang jadi fokusnya bisa lebih tajam lagi. Eniwei ini dah lumayan tajam kok, nice shot

 Fu Yung (158609)

17 tahun yang lalu

coba tajamin dan focusin lagi ... sedikit miss focus deh ,salam

Sinung Sumarsono (2547)

17 tahun yang lalu

cantiq skali bunganya mas, detail ....salam

 Made Yatna (4346)

17 tahun yang lalu

terkesan segar sekali ..detial air cukup kelihatan..salam

 Michael Perkasa (63353)

17 tahun yang lalu

cakep detail ama warnanya .....salam bro