Break-Fast
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Agung Prabowo, Yuniardi (8545)
Date Time Original: 2007:05:11 07:43:36
nISO Speed Ratings: 400
n
nDia tau pentingnya sarapan bagi kesehatan tubuh...shot tadi pagi.
- Nilai foto: 100
- Dilihat: 141
- Waktu upload: Jumat, 11 Mei 2007
- Lokasi: Depan Rumah, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
MakroShooting Data
- Aperture: f/11.0
- Speed: 1/160
- ISO: 0
- Kamera: Canon canon EOS 350D *
- Lensa: Tamron 90mm f/2.8 Macro 1:1 *
- Filter: CPL HOYA
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Christian Tjen (66370)
17 tahun yang lalu
dahsyat macronya pak........detailnya mantap..............salam.

Zam Zam Badi Uzzaman, Azam (21423)
17 tahun yang lalu
MANTAB ABISSSSS.....bisa tuajem kaya silet gini....::salam::..[z]

Bobi Ramadalianta (2830)
17 tahun yang lalu
wow....super macro.....momennya dapet...tajam dan fokus...:)salam kenal

Yudi Sutrisna (10238)
17 tahun yang lalu
mantaff macronya... nice shot.. salam dari tukang jepret biasa...

Willy Tikoalu, Dablekz (80745)
17 tahun yang lalu
Fotonya keren mas, komposisinya indah dan yang paling mantap adalah eksekusinya, tepat sekali. Thank's for sharing great photo

Roland Gustaaf Henri de Vogel (15172)
17 tahun yang lalu
great capture, sharp makro, good compo and tones, matanya yang mana yah.... yang besar atau yng kecil....top ......salam

Roy Ismail (108869)
17 tahun yang lalu
dilihat di dua tempat..., tetep aja sama bagus dan maknyussnya mas..., salam macro!! :)

Prasetya Yudha Tunggal Dewa (2015)
17 tahun yang lalu
great moment, great makro, SUPERB PHOTO !!! salam :)