KEWAJIBAN 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Jowvy Kumala (12670)

Tiada yang lebih indah selain kasih cinta bunda.
rnSeorang anak batita montok dalam gendongan kasih bundanya.
rnKumuh karena harus bermain di tanah...
rnharus ikut Bunda ke ladang...
rnharus belajar kuat bersahabat dengan alam...
rn
rnJika kantuk menyerang, ia tak mengharapkan buaian.
rnBergelung dalam Noken yang digantung di kepala Bunda, sudah cukup membuatnya nyaman di balik punggung Bunda...
rn
rnWhat a simply life you have child...

rn[Woops mmaap...rokok masuk KT yah? waduh telat dicentangin gmn dunk?]

  • Nilai foto: 29
  • Dilihat: 151
  • Waktu upload: Jumat, 20 Apr 2007
  • Lokasi: Gunung Wiyan, Wamena-, Papua Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Cybershot DSC-F828 *
  • Lensa: Sony Built-in/Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Eva Tobing, IPEY (76002)

17 tahun yang lalu

foto humanist yg kental. jd kangen sm papua, the place i was born. -salam, ipey

 Andi Muhammad Imran,Sirajuddin (38300)

17 tahun yang lalu

hua...ha...ha..,dapat aja momennya,ini yang disukai produsen rokok,saran,kontras masih bisa diangkat lagi nih..

 Anton Asmonodento (54472)

17 tahun yang lalu

tonenya apik jeng...hati2 di penthung mod, rokok masuk KT mbakyu!

Dion Octavianus (1260)

17 tahun yang lalu

hati hati isu rokok

 Wredy Septiady (74709)

17 tahun yang lalu

humais nih mas tapi KT lho ada yg ngerokok soalnya tar dimarahin om moderator

Daniel Merpati L Tobing (1296)

17 tahun yang lalu

potret yang humanis sekali......tone-nya saya suka......salam kip aplot.....