menikmati : BUAH MERAH 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Jowvy Kumala (12670)

Its All about Buah Merah....Yg terkenal dengan khasiatnya sebagai penyembuh 'segala macam penyakit'
n
nDalam acara 'keluarga' ini saya lihat Buah Merah di masak dengan cara Bakar Batu. Setelah matang, biji2 buah merah yang sudah melunak itu digelar di nampan kayu berbentuk oval, lalu di remas2 dengan tangan sampai terlepas serat kulit dari bijinya.
n
nSerat kulit pembungkus biji itu, setelah di remas akan menjadi cairan pasta kental (bayangkan seperti saos tomat botolan). Nah, setelah jadi pasta, Buah Merah pun dihidangkan.
n
nCara menyantapnya bisa di 'embat' langsung. Atau dijadikan cocolan pasangan Ifere (ubi Jalar) seperti yang disantap oleh Dan (temen yg Bule) juga si anak kecil itu.
nAto di-spread kayak selai di atas Ubi Jalar (seperti yg di piring).
n
nSebagian anak-anak di sana, lebih suka memakan bagian buah lainnya yang jadi tempat menempel biji2 Buah Merah.

Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Novi Ali Nurmansyah (9411)

16 tahun yang lalu

nice collate .... tuturnya tertangkap jelas ... nice concept ..

 Setiaanto Widjaja (23124)

17 tahun yang lalu

Wah cerita dengan gambar kolase yang menarik sekali. Sudah berapa duit tuh kalo dijual di kota2 besar...salam

Alex Ramses (5428)

17 tahun yang lalu

Menikmati Buah: apa tadi? o0o merah :D Hehehe,,, asik abgnet bisa dapat foto ginian. Tapi makan itu gak serem? habis dikucek2 gitu pakai tangan:-? kolase yang cakep betul.

 Herizon Yusuf, Sonnie (27041)

17 tahun yang lalu

lebih menarik keterangan tambahannya dari pada photonya... bukan berarti fotonya jelek lho..... hanya saja saya lebih suka keterangan tambahannya. ^_^V peace.

 Anton Asmonodento (54472)

17 tahun yang lalu

ada buah merah ada juga buah lainnya...heiuehuehue....apik ah momentnya..kolasenya apik juga...

 IB Putra Adnyana (83899)

17 tahun yang lalu

Foto seri yg menarik, dengan cara yg bertutur, xpresi manis....salam

 Tomi Fachrurrazi, SE (16705)

17 tahun yang lalu

foto yang bercerita. meonjolkan kebudayaan. salam