-- a bee and flower -- 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

My first macro upload dan lagi belajar macro. Dari beberapa puluh shot untuk mendapatkan moment freeze sang lebah, hanya ini yang paling pas. Kesulitan terutama ketika focusing, karena di 300d belum bis mode AI Servo. Untuk membekukan kapakan sayap si lebah, terpaksa ISO dinaikan sampai 400, sehingga diperoleh kecepatan shutter 1/3200, namun rupanya belum cukup untuk membekukan kepakan sayapnya. Karena settingan pada ISO 400, maka konsekwensi adalah noise yang relatif agak tinggi.
rn
rnMohon koment dan kritiknya... terima kasih.

  • Nilai foto: 14
  • Dilihat: 138
  • Waktu upload: Selasa, 17 Apr 2007
  • Lokasi: Royal Botanical Garden, Australia
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/3200
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • Lensa: Canon EF 70-200mm F/4L USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Lianto Darmawan (1852)

17 tahun yang lalu

Keren De, cuman kalo lebahnya gede-an mungkin bakal lebih mantab.... salam... Kapan jadinya huntingnya nih? ANZAC day?

 Iwan Maulana Kurniawan (92363)

17 tahun yang lalu

komposisinya asyik...freezenya kereeen...nice makro om...sayang lebahnya terlalu kecil... :salam: