Lorong Bisu 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Pemandangan didalam goa pada 6 Juli 2003 pagi di 09:52, mengingatkanku pada proses meditasi. Untuk memperkuat kesan itu, foto yang gelap ini kupergelap dengan menyisakan jalur & lorongnya. Semoga tulisan rasa yang berdampingan dengan fotonya, bisa saling menguatkan. Terima kasih sudah melihat

  • Nilai foto: 52
  • Dilihat: 235
  • Waktu upload: Senin, 26 Feb 2007
  • Lokasi: Goa Jepang Kawangkoan Minahasa, Sulawesi Utara, Indonesia
Kategori
NatureWisata
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/1
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S40 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Erik Estrada (89424)

17 tahun yang lalu

a path to eternity..

 Thomas Diptya Wahyantara, Diwa (99892)

17 tahun yang lalu

jadikan sepi kehadiranMu.. Hummm.. setuju Om.. saat sepi, bisa refleksi batin sendiri.. btw, apa kabarnya nih? regards -diwa-

 Denny Setia Utama, DSU (35846)

17 tahun yang lalu

waah..so dark without no end..

 Peny Pujiati (22147)

17 tahun yang lalu

wahai kesunyian yang membeku, jangan biarkan bisu semakin membiru...

Ryan Prijadi T (1683)

17 tahun yang lalu

Wuih... pas banget om guanya, oldignya gelap makin memperkuat idenya. Nice pict!

 Indra Wijaya S. (3408)

17 tahun yang lalu

konsep yang bagus dengan komposisi yang manis. Pencahayaan yang seadanya sangat menguatkan maknanya. salute

 Januar D (62917)

17 tahun yang lalu

Nice picture. Deep..........

Devita Dwi Artanti (542)

17 tahun yang lalu

mungkin yang dirasain bukan hanya sepi, tapi lebih dari itu,,, guanya jadi lebih keliatan,, dan maksud si pembuat foto jd bisa aku rasain...., mungkin... kalo aernya lebih soft, jadi lebih dramatis,,

Fajar Tridinda (1524)

17 tahun yang lalu

lightnya keren....!!!

Debby Kartika Suchaeri (6674)

17 tahun yang lalu

aku suka idenya,. ^^ tp rada terlalu gelep klo di kompie ku deh,. =(

 Norman Setiawan (43557)

17 tahun yang lalu

wew, cakep idenya. cuman agak terlalu gelap kali ya? imho Salam...